Setiap
bahasa pemrograman mempunyai beberapa cara dalam memperlakukan angka dan
matematika pada latihan ini kita kita akan mengunakan beberapa simbol
matematika dan berikut ini merupakan beberap simbol matematika yang digunakan
di dalam Ruby
+ tambah
- pengurangan
/ pembagian
* perkalian
% Modulo
< kurang dari
> lebih dari
<=
kurang dari samadengan
>=
lebih dari samadengan
Berikut
ini merupakan program yang akan kita tulis
Output
Berdasarkan
program diatas kita bisa melihat bahwa hasil dari operator matematika tidak
selalu menghasilkan angka pada operator >,<,>=, dan <= menghasilkan
output bertipe data boolean, boolean
merupakan suatu tipe data yang hanya mempunyai dua nilla yaitu true atau false
namun pada beberapa bahas pemrograman nilai true bisa diganti dengan 1 dan
false diganti dengan 0. Demikian untuk hari inijiak ada salah-salah atau typo mohon dimaklumi berikut soal untuk menambah wawasan.
Soal
- Cari tahu apakah modulo itu
- Bagaimana cara menggunkan perpangkatan pada Ruby?
- Pada kode yang sudah kita tulis perhatikan pada baris ke 5 pada baris ke lima nilai output yang dihasilkan seharusnya 3.5 kenapa pada program yang kita tulis hanya menghasilkan output 3
- Perbaikilah kode pada baris kelima sehingga menghasilkan output yang tepat
0 komentar:
Post a Comment